Baksos Qurban FSRMY - Kajian Jogja

Baksos Qurban FSRMY

Share This
🐐🐮 _*Baksos Qurban FSRMY*_ 🐮🐐

📚 FSRMY adalah *Forum Silaturrahim Remaja Masjid Yogyakarta*, yang merupakan wadah untuk mempersatukan remaja masjid di Kota Yogyakarta. Setiap beberapa tahun sekali, kami mengadakan *bakti sosial Qurban* di daerah yang membutuhkan di wilayah DIY. Seringkali diprioritaskan daerah yg masih sangat perlu dikuatkan keislamannya. Tahun ini, kami insyaAllah mengadakannya kembali. 

🐮🐮🐮 Ayo berqurban bersama FSRMY! 😊

💰 Pada tahun ini, *FSRMY* membuka *qurban* dan *donasi* untuk beberapa kegiatan saat baksos qurban, yaitu:

*Paket 1: Qurban*

🕌  “Tidak ada amalan yang dikerjakan anak Adam ketika hari (raya) kurban yang lebih dicintai oleh Allah 'Azza Wa Jalla dari mengalirkan darah, sesungguhnya pada hari kiamat ia akan datang dgn tanduk-tanduknya, kuku-kukunya & bulu-bulunya. Dan sesungguhnya darah tersebut akan sampai kepada Allah 'Azza Wa Jalla sebelum jatuh ke tanah, maka perbaguslah jiwa kalian dengannya.” [HR. ibnumajah No.3117].

📅 Qurban akan dilaksanakan pada hari tasyrik yang bertepatan pada tanggal 14 September 2016

📖 Qurban akan dilaksanakan di *dusun Sidowayah dan Suko, desa Hargowilis, Kokap, Kulon Progo.* Di kedua dusun ini terdapat *350 KK* yang secara umum kondisi ekonominya perlu ditingkatkan. Kebanyakan bekerja sebagai penghasil gula semut. Berdasarkan survei, di kedua dusun ini masih jarang qurban diadakan. 

⏳ Qurban yang kami buka dalam program ini diprioritaskan lembu / sapi karena *kemanfaatannya jauh lebih besar* bagi masyarakat banyak. Sebab, jika dibandingkan *daging* yang dihasilkan dari *1 ekor sapi jauh lebih banyak dari 7 ekor kambing.*

🐂 *Rp. 2.800.000,- (dua juta delapan ratus ribu rupiah).* - qurban kolektif lembu

-------------------------------------
*Paket 2: Pengajian warga*

🕌 *Pengajian Warga* 

📅 diadakan pada tanggal 14 September

📖 untuk seluruh warga di kedua dusun. Jika dihitung kebutuhan untuk snek dan pembicara dibutuhkan dana sebesar

💵 *Rp 1.000.000,- (satu juta rupiah)*

-----------------------------------
*Paket 3: Sembako Murah*

🌎 untuk warga di dusun Sidowayah dan Suko yong totalnya berjumlah 350 KK 

💎 direncanakan @ senilai 50 ribu rupiah. Artinya butuh 50ribu x 350

💵 *Rp 17.500.000,- (Tujuh Belas Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)*
______________________
📈 Apabila lebih akan kami gunakan sebagai kas untuk kegiatan bermanfaat melalui FSRMY

📮Donasi dapat ditransfer ke nomor rekening:

💳 *Bank BNI Syariah : 0457332979*
👤 *Atas nama: Ahmeda Aulia Nurseta*

📲 Mohon setelah transfer konfirmasi ke nomor *083840285764* dengan format:

📝 *QurbanFSRMY#Paket#Nama#Nominal(Mohon ditambahi Rp 1)#Nomor Telephone*

✅ Contoh:
➡ Qurban FSRMY#sembako#Abdullah#Rp 500.001#08xx-xxxx-xxxx

_Informasi_
WA/SMS : 083840285764
Line : haidar.muhammad
===================
❣ *_Jangan remehkan kebaikan,walaupun hanya sekedar sharing kebaikan._*

No comments:

Post a Comment

Tags

Teras Dakwah (161) TABLIGH AKBAR (119) kajian rutin (92) Kajian Khusus Akhwat (84) Ramadhan (62) Kajian Teras Dakwah (56) Kajian Pra Nikah (48) Ngaji Amida (39) Pra Nikah (37) mcaa (35) masjid nurul ashri deresan (34) Oktober 2018 (33) Desember (31) Juni (31) Maret (31) Download Kajian (30) Mei (30) Agustus (28) April (28) Amida (27) UGM (27) Bedah buku (26) Download Rekaman Kajian (26) Masjid Maskam UGM (25) resume kajian (24) Oktober (23) Februari (21) Talkshow (21) Jogokariyan (20) Gor UNY (19) Kajian Akhwat (19) Masjid Nurul Asri (19) Menyambut Ramadhan (18) September 2018 (18) akhwat (18) kajian muslimah (18) Download materi kajian (17) Kajian Aminda (16) masjid Mujahidin (16) Islamic Book Fair (15) Desember 2017 (14) Kajian Pernikahan (14) Maret 2018 (14) Masjid Al Mujahidin (14) Masjid syuhada (14) November (14) Januari (13) UNY (13) masjid nurul asri deresan (13) Masjid Jogokariyan (12) Ustadz Muhammad Abduh Tuasikal (12) April 2018 (11) Juli (11) Masjid UGM (11) November 2017 (11) Januari 2018 (10) MASJID MARDLIYYAH (10) Maskam ugm (10) masjid pogung dalangan (10) video kajian (10) For Palestina (9) Grup Kajian Islam WhatsApp (9) KRPH (9) Kajian Pra-Nikah SPECIAL (9) Kajian Whatsapp (9) Masjid Nurul Asri Deresan (9) Mei 2018 (9) September (9) Februari 2018 (8) Februari 2020 (8) Kajian rutin Puasa Ramadhan (8) Pengajian rutin (8) Resume Ngaji (8) Talkshow Pra Nikah (8) belajar tahsin (8) kajian Tafsir Quran (8) Al-Qudwah (7) KPRH (7) Masjid agung Syuhada (7) November 2018 (7) Quran (7) Senin (7) UAD (7) UIN suka (7) Uzlifatil Jannah (7) Belajar Bahasa Arab (6) Kajian Rutin (Kantin) (6) Masjid Agung Manunggal Bantul (6) Tablig Akbar (6) jumat (6) Kajian Pelajar (5) Selasa (5) UMY (5) Ustadz Salim A. Fillah (5) i'tikaf (5) kajian bisnis (5) kamis (5) Al-Quran (4) Bisnis (4) Desember 2018 (4) Halal dan Haram (4) KOREA (4) Kajian Pra-Nikah (4) Kajian Tauhid (4) Ngaji bisnis (4) ODOJ (4) Qurban (4) Rabu (4) kajian quran (4) seminar (4) Ahad (3) Bakti Sosial (3) Beasiswa (3) Desember 2019 (3) Dzulhijjah (3) FUI (3) Islam Book Fair (3) Jogja Islamic Fair (3) Juli 2018 (3) Kajian Bareng Mualaf (3) Kajian sore (3) Masjid Diponegoro (3) Masjid Islamic Center UAD (3) Muhammad Abduh Tausikal (3) Muhammad Abduh Tuasikal (3) NGAJI PRA-NIKAH (3) Panahan Yogyakarta (3) Pengusaha Muslim (3) Ramadhan 2018 (3) Romadhon (3) Rumaysho (3) Sabtu (3) Ustadz Awan Abdullah (3) Ustadz Felix Siauw (3) Wanitatama (3) audisi hafizh quran anak (3) kuliah online (3) Agustus 2018 (2) Anak (2) Bazar (2) Bisnis juga surga neraka (2) Buka bersama (2) Cinta (2) Dauroh Al- Qur'an (2) Jadwal puasa (2) Juni 2018 (2) Juni 2019 (2) Just One Day One Hadith (JODOH) (2) Kajian Akbar (2) Kammi KAD (2) Keberhasilan mendidik anak (2) MDC (2) Majelis Taklim Robbani (2) Masjid Gedhe Kauman (2) Masjid Kauman (2) Masjid Pogung Raya (2) Metode hafal quran (2) PELATIHAN PEMIKIRAN ISLAM (2) Pro-U Media (2) Program Romadhan (2) Ringkasan kajian (2) Rohingya (2) September 2020 (2) Ustadz Afifi Abdul Wadud (2) Ustadz Salim A Fillah (2) Yusuf Mansur (2) islamic lifestyle (2) masjid pangeran Diponegoro (2) ngaji yogyakarta (2) pengajian akbar (2) ruqyah (2) 'ITIKAF (1) AHQ (1) Abu Bakar Ash - Shidiq (1) Act (1) Adab Ilmu (1) April 2020 (1) Balaikota (1) Berbagi (1) Berdakwah kenapa tidak? (1) Deklarasi Yogyakarta Tanpa Syiah (1) Di balik tragedi Karbala (1) Donasi (1) Donasi Kemanusiaan (1) FORUM UKHUWAH ISLAMIYAH (1) FunTahsin (1) Gerakan Love Masjid (1) Grand Opening Muslim Festival (1) Grup Whatapp Kuliah Nikah MCAA (1) I'tikaf Ramadhan (1) IBC (1) Info Kajian Yogyakarta (1) Info bermanfaat (1) Januari 2020 (1) KAJIAN HUMAIRA (1) KAMMI (1) KAMMI UII (1) KAMMI UIN SUKA (1) KOREA (Kajian sORE Al-qudwah) (1) Kajian Al Mar'ah (1) Kajian Al-Qudwah (1) Kajian Angkringan (1) Kajian Berbuka Puasa (1) Kajian Hari Ini (1) Kajian Isra`Mi'raj (1) Kajian Keluarga (1) Kajian Tauhiid (1) Kajian Umum (1) Kajian Yogyakarta (1) Kajian islam 23 april 2015 (1) Kajian untuk anak (1) Keluarga (1) Kesehatan (1) Khilafah (1) Khutbah Jumat (1) Latihan Menyembelih Hewan (1) MPD (1) Masjid Shuhada (1) Masjid UAD (1) Masjid Waroeng Grup (1) Mei 2019 (1) Mudah menghafal hadits (1) Musisi Hijrah (1) Olahraga Sunnah Rasul (1) One Day One Juz (1) One Day Training (1) Peran Pemuda dalam Mempertahankan Kemurnian Islam (1) Pro-U (1) RANGKUMAN KAJIAN AKHIR PEKAN. 03 Mei 2015. Masuk surga sekeluarga. Ust. Bachtiar Natsir (1) Ramadhan 2020 (1) Rasume kajian (1) Rumah Tahfidz (1) Safari Dakwah (1) Sejarah Dakwah Islam di Indonesia (1) Sejuta Cara Untuk Bisa (1) Studium General Majelis Taklim Robbani (1) TAFSIR FI ZHILALIL QUR'AN (1) TALKSHOW KESEHATAN MUSLIMAH (1) Tahun baru Islam (1) Tatsqif (1) Training for Muslim (1) UKMK Al-Fath (1) Ustadz Abdul Somad (1) Ustadz Bachtiar Nasir (1) Ustadz Fatan Fantastik (1) Ustadz Yusuf Mansyun (1) Ustadz Yusuf Mansyur (1) Workshop (1) alhwat (1) bantul bukber (1) kemuslimahan (1) latihan umroh (1) pugung rejo (1) siroh nabawi (1) training (1) wab (1)